Wisata Kuliner Bandung Cilok

Wisata Kuliner Bandung Cilok

Siapa yang tak mengenal Cilok ( Aci dicolok? ) merupakan salah satu jajanan khas bandung yang mempunyai citarasa yang enak bin nikmat!

Cilok terbuat dari tepung kanji yang dicampur dengan tepung terigu dan berbagai bumbu-bumbu masakan lainnya.

Jajanan Cilok ini biasanya banyak disukai oleh anak-anak, remaja maupun orang tua. Dengan rasa yang ringan ( tidak membuat kenyang ) Cilok menjadi jajanan yang sering di buru oleh para pelancong luar bandung.

Dengan bentuk yang menyerupai bakso ( bulat-bulat ) Cilok biasanya disajikan menjadi beberapa cara ada ditusuk menggunakan tusukan kayu maupun langsung di dimasukan dalam plastik. 

Berbeda dengan Bakso, Tekstur Cilok lebih kenyal jika dimakan. dengan tekstur yang kenyal tersebut yang dicamur dengan bumbu kacang membuat lidah tidak bisa untuk berhenti.

Untuk harga sendiri, Cilok dibandrol kurang dari 5000 rupiah ( membeili di pedagang kaki lima ) dan berkisar 10.000 unutuk yang membeli di resto-resto penjual Cilok.

Jika kalian inggin membeli Cilok kalian dapat menemukannya didaerah keramaian di Kota Bandung, dan juga biasanya ada pedagang kaki lima yang berjualan berkelilik kerumah-rumah maupun komplek yang ada di bandung.
Wisata Kuliner Bandung Kue Cubit

Wisata Kuliner Bandung Kue Cubit

Siapa yang tak tau Bandung? Bandung merupakan salah satu kota kuliner yang ada di Idonesia. Selain makana yang unik dan berlimpah harga jajana diBandung terbilang sangat murah. Salah satunya Kue Cubit.
Kue Cubit merupakn Kue basah yang terbuat dari tepung terig dan behan lainnya. Kue cubit hampir sama menyerupai KueBalok, namun perbedaannya yaitu pada rasa dan bentuk. Jika kue balok lebih padat pada saat dimakan berbeda dengan Kue Cubit, Saat dimakan Kue Cubit cenderung lebih lembut dan tidak seret ditenggorokan.

Kue Cubit sendiri dapat ditemui dibeberapa keramaian dikota Bandung, dengan harga yang bervariasi mulai dari 7rb hingga 10rb. dengan mengeluarkan uang yang tidak banyak anda sudah mendapatkan 7 hingga 10 Kue Cubit.

Varian rasa yang tersedia yaitu oroginal, Grean tea dan masih banyak lagi tergantung pada yang menjual Kue Cubit tersebut.

Nah untuk kalian yang ingin mencicipi Kue Cubit lebih baik datang langsung ke Bandung sembari menikmati kuliner dan berwisata di Kota Bandung.
Makanan Khas Jepang Takoyaki

Makanan Khas Jepang Takoyaki

Takoyaki. Siapa tak mengenal makanan khas jepang ini? Takoyaki berasal dari daerah Kansai Jepang. Menyerupai bola-bola kecil dengan rasa yang enak dari hasil campuran tepung terigu dan potongan gurita didalamnya.


Takoyaki biasanya dapat kita temui dipinggir jalan dijepang. Takonyaki ini dinikmati sebagai cemilan yang dijual biasanya dalam bentuk satu set. Dalam satu set tersebut berisi 5 hingga 10 Takoyaki.

Takoyaki yang dijual dipinggir jalan biasanya dimakan mengggunakan tusuk gigi, namun jika membeli direstoran akan berbeda karna disediakan sumpit.

Harga Takoyaki dapat berbeda disetiap penjual atau daerah. Namun pada umumnya satu set Takoyaki di jual berkisar 200 sampai 500 yen.

Untuk di Indonesia sendiri Takoyaki dapat di temui direstoran jepang atau kios-kios yang berada dimal. Namun jika kalian ingin memakan Takoyaki dengan suasana yang berbeda kalian dapat menjumpainya diacara-acara Cosplay.

Biasanya dalam acara Cosplay tersebut banyak orang yang berjualan makan-makan khas jepang lainnnya.
Apa Itu Yakiniku?

Apa Itu Yakiniku?

Yakiniku adalah istilah bahasa Jepang untuk daging yang dipanggang atau dibakar di atas api. Dalam arti luas, yakiniku juga mencakup berbagai masakan daging sapi, babi, atau jeroan yang dipanggang, seperti bistik, panggang daging domba (jingisukan), dan barbeque.

Yakiniku
Yakiniku merupaka daging yang dipanggang di atas api dari arang atau gas dengan memakai kisi-kisi dari besi atau di atas plat dari besi. Potongan daging berbentuk segi empat sering ditusuk dengan tusukan dari logam sebelum dipanggang. Ketika makan di rumah makan yakiniku sesudah dipanggang, daging yang berukuran agak besar sering perlu dipotong dengan gunting di hadapan pengunjung.

Di rumah makan yakiniku, pengunjung memilih sendiri daging mentah yang diinginkan, satu persatu menurut jenis atau satu set daging diletakan dalam piring. Pengunjung rumah makan dipersilahkan untuk memanggang sendiri daging tersebut. Alat pemanggang daging yang berada di meja bisa berupa alat pemanggang daging dengan sumber api gas atau arang.

Sebelum dimakan, daging dicelup ke dalam saus yang disebut tare. Saus tare mempunyai 2 jenis yaitu niku tare ( saus berwijen ) dan soto tare ( saus tidak berwijen ). Sebelum dipanggang, daging yang telah dipilih dicelupkan ke dalam saus niku tare, yang terbuat dari campuran bahan-bahan seperti kecap asin, sake, gula, bawang putih, dan wijen.